Patah Hati

“ Sobat, sebenarnya rasa sakit hati yang sobat alami hanyalah sebuah fokus pikiran terhadap satu titik,..Saat sobat mampu mengalihkan fokus pikiran tersebut kepada titik yang lain (kecintaan/passion yang baru) maka ketika itu jugalah sobat benar-benar sudah sembuh dari kesakitan hati
Memang sulit tapi hal tersebut BISA dilakukan, seberapa cepat sobat memiliki kemampuan MENGALIHKAN titik penderitaan ke titik kebahagiaan adalah sebuah kwalitas berharga dalam hidup ”


impian dalam hidup itu penting, tapi harapan dalam cinta adalah penyakit mematikan
harapan cinta merupakan sebuah akar sakit hati, anda sakit hati karena anda memiliki HARAPAN !
anda tidak akan merasakan kesedihan sedikitpun dalam putus cinta seandainya anda tak Berharap.
TITIK
Patah Hati Patah Hati Reviewed by Diyah Ayu P Putri on 6:46 PM Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.